Saturday, January 24, 2015

Cara Menghitung Volume Rangka Atap Baja Ringan

Volume Atap Baja Ringan - Sebuah teknologi terbaru untuk atap adalah penggunaan Rangka Atap Baja Ringan. Teknologi ini menggunakan baja namun ringan. Dimana baja yang digunakan adalah baja berjenis cold rolled coil (CRC) yang memiliki mutu yang tinggi (Kuat tarik 550 Mpa). Baja ini dibentuk menyerupai huruf C atau O. Ada beberapa elemen dari rangka atap baja ringan yakni  kuda-kuda dan bracing, reng, baut, dinabolt dan talang jurai.

Cara Menghitung Volume Rangka Atap Baja Ringan

Jika dibandingkan dengan rangka atap konvensional biasanya maka atap baja ringan memiliki beberapa kelebihan yakni :
  1. Material yang digunakan memiliki kekuatan yang besar namun tetap ringan sehingga struktur bangunan akan lebih hemat.
  2. Tahan terhadap karat sehingga tidak memerlukan pengecatan lagi untuk melapisinya.
  3. Tidak akan menjadi lapuk dimakan usia karena materialnya tidak akan berubah.
  4. Terhindar dari rayap yang biasa ada di rangka atap kayu
  5. Baja merupakan material yang ramah lingkungan.
  6. Pemasangannya lebih mudah dibandingkan atap kayu.
Rangka atap baja ringan menggunakan satuan m2. Jika anda ingin menghitung volume rangka atap baja ringan maka bisa menggunakan rumus dibawah ini :
Demikian informasi mengenai cara menghitung volume rangka atap baja ringan yang dapat admin sampaikan. Semoga bermanfaat bagi anda. Terima kasih

Baca ilmu tentang Rumah Minimalis : http://saibot-blog.blogspot.com/

Cara Menghitung Volume Rangka Atap Baja Ringan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Online Solution Corp

0 comments:

Post a Comment